Hidangan Utama, Jajanan, Lauk

Resep Sate Kambing ala Devina Hermawan, Empuk, Gurih, Meresap

Sate kambing adalah sejenis makanan sate terbuat dari daging kambing. Daging kambing tersebut disate dan dibumbui dengan rempah-rempah dan bumbu dapur, kemudian dibakar.

Penyajiannya disajikan bersama lalapan kubis, tomat, dan bawang merah yang diiris tipis kemudian diberi kecap dan ditambahkan taburan merica.

Ingin membuat Sate Kambing sendiri dirumah? Berikut Resep Sate Kambing ala Devina Hermawan, Empuk, Gurih, Meresap.

Devina Hermawan: Website, Instagram, Youtube, Twitter, Facebook, TikTok.

0 Replies to Resep Sate Kambing ala Devina Hermawan, Empuk, Gurih, Meresap

  1. 5 stars
    Fix ini enakkk! Kalian kalau mau bikin sate mau kambing atau sapi pakai resep ini aja. Fix no debat, enak, dan empuk.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Resep Rating *